CAMILAN
Lemon Infuse Water dengan Agar Agar
■ Bahan yang diperlukan:
- Agar-agar bubuk ... 3 sdm
- Strawberry
- Nanas
- Kiwi
- Lemon
■ Cara membuatnya:
1. Masak agar-agar bubuk hingga mendidih
2. Masukkan potongan buah strawberry, nanas, kiwi ke dalam tempat es dan tuang agar-agar lalu dinginkan di dalam kulkas
3. Siapkan irisan lemon, dan masukkan ke dalam gelas yang telah berisi air
4. Tambahkan potongan buah telah di dinginkan dari kulkas